Sturman Panjaitan mengunjungi sekaligus dengan rahmat Tuhan yang maha kuasa mengijinkan untuk meresmikan bangunan gereja GPI Marina, yang bertempat di Batu Aji, Kota Batam. Semoga dengan adanya gedung baru ini jemaat GPI Marina lebih nyaman lagi untuk memuji dan memuliakan nama Tuhan.